
Salah satu program Pemerintah untuk mengurangi eksploitasi anak dengan PATBM. Kelurahan Sungai Ulin Mewakili Kota Banjarbaru dalam melaksanakan Lomba PATBM pada hari Sabtu (30/09/2023).
PATBM Kelurahan Sungai Ulin diketuai oleh Kelik Hardono sedangkan Lurah & Ketua TP-PKK Sungai Ulin sebagai penasehat.
dalam pemaparan materi Kelik berucap kalau ada laporan dari masyarakat terkait ekspoitasi anak Tim PATBM Kelurahan Sungai Ulin siap bergerak dengan cara pendekatan yang halus seperti berbicara ke orang tua anak ataupun keluarga anak.


